Skip to main content

7 Rekomendasi HP Murah Berkualitas di Bawah 1 Juta

7 Rekomendasi HP Murah Berkualitas di Bawah 1 Juta
Nokia 1

7 Rekomendasi HP Murah Berkualitas di Bawah 1 Juta

Handphone, zaman sekarang mungkin sudah jadi kebutuhan pokok, dengan banyaknya jenis-jenis handphone yang tiap tahunnya atau mungkin sampe tiap bulan selalu keluar yang baru, dengan harganya yang bermacam-macam dan juga spesifikasi yang berbeda-beda.

Tapi kalo di pikir-pikir emang ada ya HP murah berkualitas? Tenang aja, ternyata ada loh penasaran? Berikut kita akan mengulas dan sekaligus memberikan rekomendasi HP murah berkualitas.Yuk simak.

HP murah berkualitas yang sekarang akan kita ulas ini masih cocok buat kamu pakai buat keperluan sehari-hari, dan beberapa juga masih OK buat dipake main game android. HP murah dibawah ini umumnya menggunakan platform Android dan punya harga yang dibanderol mulai dari ratusan ribuan hingga di bawah 2 jutaan loh.

menu TOC/Daftar Isi unfold-more-horizontal
1. Daftar 7 HP Murah Berkualitas di Bawah 1 Juta
1.1. Nokia 1
    1.1.1. Kelebihan Nokia 1
    1.1.2. Kekurangan Nokia 1
1.2. Motorola Moto C Plus
    1.2.1. Kelebihan Motorola Moto C Plus
    1.2.2. Kekurangan Motorola Moto C Plus
1.3. Samsung Galaxy A2 Core
    1.3.1. Kelebihan Samsung Galaxy A2 Core
    1.3.2. Kekurangan Samsung Galaxy A2 Core
1.4. Xiaomi Redmi Go
    1.4.1. Kelebihan Xiaomi Redmi Go
    1.4.2. Kekurangan Xiaomi Redmi Go
1.5. Meizu C9
    1.5.1. Kelebihan Meizu C9
    1.5.2. Kekurangan Meizu C9
1.6. OPPO A5s
    1.6.1. Kelebihan OPPO A5s
    1.6.2. Kekurangan OPPO A5s
1.7. Xiaomi Redmi 8
    1.7.1. Kelebihan Xiaomi Redmi 8
    1.7.2. Kekurangan Xiaomi Redmi 8

Daftar 7 HP Murah Berkualitas di Bawah 1 Juta

Untuk harga yang di bawah 1 jutaan, sudah jelas fitur penting yang wajib hadir adanya dukungan jaringan 4G LTE. Yang kita bahas nggak cuman HP produk China saja, namun kali ini semua HP murah berkualitas dengan harga miring dan juga tanpa melirik produsennya. Meskipun terbilang HP kelas entry-level, Handphone yang akan kita ulas spesifikasi yang tentunya masih berkualitas dan juga masih bisa diandalkan.

Back to Content ↑

1. Nokia 1

Nokia 1

Handphone ini menjadi smartphone Nokia yang paling murah, dan sistem operasinya android 8.0 Oreo Go Edition loh, dengan harga yang dibanderol Rp 999.000,- saja. Android Go Edition sendiri juga sudah dilengkapi dengan berbagai aplikasi ringan yang memang dikhususkan untuknya.HP murah berkualitas ini dengan build quality yang mumpuni juga menjadi keunggulan dari Nokia 1 itu.

Back to Content ↑

Kelebihan dan Kekurangan Nokia 1

  • 1.1. Kelebihan Nokia 1

    Nokia 1 ini adalah yang sudah dibekali Android Go Berbasis Android One, dan juga memori eksternal sampai 128GB. Desain yang sederhana namun elegan.

  • Back to Content ↑

  • 1.2. Kekurangan Nokia 1

    Handphone ini yaitu performa HP yang hanya didukung RAM 1GB, dan juga resolusi video yang buruk, sering terjadi crash atau forced close.

  • Back to Content ↑

Berikut spesifikasi dari Nokia 1

  • Jaringan GSM/HSPA/LTE
  • Layar 4.5 inch, IPS LCD capacitive touchscreen.
  • Chipset MediaTek MT6737 quad core 1.1 GHz
  • RAM 1GB
  • GPU Mali-T820 MP1
  • Memori internal 8GB
  • Baterai 2150mAh
  • Kamera depan 2 MP
  • Kamera belakang 5 MP
  • Sistem operasi Android 8.0 Oreo (Go Edition)

2. Motorola Moto C Plus

Motorola Moto C Plus

Sekarang ke handphone Moto C series, yang berasal Amerika. Salah satu nya Motorola Moto C Plus yang akan kita bahas sekarang, dengan harga yang dibanderol Rp 999.000,- saja. Yang sudah dilengkapi 4G LTE sehingga menjanjikan koneksi internet yang kencang. HP murah berkualitas sekelas Motorola Moto C Plus ini dilengkapi dengan RAM 2GB dan juga kapasitas penyimpanan 16GB loh.

Back to Content ↑

Kelebihan dan Kekurangan Motorola Moto C Plus

  • 2.1. Kelebihan Motorola Moto C Plus

    Handphone ini adalah sudah support 4G LTE, dengan layar 5 inch IPS LCD, dan memori eksternal hingga 256GB, warna juga dari handphone ini tersedia berbagai pilihan loh.

  • Back to Content ↑

  • 2.2. Kekurangan Motorola Moto C Plus

    Hanya dibekali sensor accelerometer saja dan pilihan RAM hanya ada 1GB dan 2GB.

  • Back to Content ↑

Spesifikasi Motorola Moto C Plus

  • Baterai 4000mAh
  • Sistem operasi Android 7.0 Nougat
  • Kamera depan 2 MP,f/2.8
  • Kamera belakang 8 MP, f/2.2, 1.12 m, AF
  • Memori internal 16GB
  • RAM 2GB
  • GPU Mali-T720 MP2
  • Chipset MediaTek MT6737 quad-core 1.3 GHz
  • Layar 5.0 inch TFT capacitive touchscreen 5 inch 720x1280 pixel
  • Jaringan GSM/HSPAL/lte
  • Bobot 162gram
  • Dimensi 144x72.3x10mm

3. Samsung Galaxy A2 Core

Samsung Galaxy A2 Core

Sekarang datang dari Negeri Ginseng, Korea selatan. Yap benar Samsung, handphone ini dirilis pada bulan april tahun 2019, tergolong dengan harga yang terjangkau, dibawah 1 jutaan. Harga yang dibanderol Rp950.000,-. Spesifikasi yang ditawarkan HP ini cukup bagus, ditambah dengan build quality handphone Samsung memang sudah terkenal baik dijamin nggak nyesel deh.

Back to Content ↑

Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy A2 Core

  • 3.1. Kelebihan Samsung Galaxy A2 Core

    Didukung sistem Android Go yang lancer, Konsumsi baterai cukup efisien berkat 8 core cortex A53, Performa kamera cukup baik di kondisi pencahayaan rendah sekali pun.

  • Back to Content ↑

  • 3.2. Kekurangan Samsung Galaxy A2 Core

    Resolusi layar rendah, hanya qHD dan kapasitas memori internal kecil sisa hanya sekitar 4,6GB.

  • Back to Content ↑

Spesifikasi Samsung Galaxy A2 Core

  • Chipset Exynos 7870 Octa, OctaCore 1.6 GHz
  • GPU Mali-T830 MP1
  • RAM 1GB
  • Memori Internal 8GB
  • Kamera Belakang 5 MP
  • Kamera depan 5 MP
  • Sistem operasi Android 8.0 Oreo
  • 2600mAh
  • Jaringan GSM/HSPA/LTE
  • Layar 5.0 inch TFT capacitive touchscreen 5 inch 720x1280 pixel

4. Xiaomi Redmi Go

Xiaomi Redmi Go

HP murah berkualitas yang satu ini tergolong handphone keluaran baru dari Xiaomi, dan cocok digunakan untuk keperluan sehari-hari seperti social media. Xiaomi Redmi Go juga di sudah lengkapi dengan kamera belakang 8 MP. Dengan OS Android Oreo dan juga spesifikasi yang mumpuni, uang kamu pun ga bakal sia-sia. Harga yang dibanderol Rp 870.000,-

Back to Content ↑

Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi Go

  • 4.1. Kelebihan Xiaomi Redmi Go
    • Sudah didukung oleh Android Go X dengan Snapdragon 425
    • Dual SIM dengan Dedicated MicroSD
    • Baterai lebih awet yakni 3.000mAh
  • Back to Content ↑

  • 4.2. Kekurangan Xiaomi Redmi Go
    • Tidak dilengkapi fast charging
    • Performa dan kualitas kamera biasa
    • Bluetooth masih menggunakan versi 4.1
  • Back to Content ↑

Spesifikasi Xiaomi Redmi Go

  • Layar IPS LCD capacitive touchscreen, 5 inch 720x1280 piksel
  • Jaringan GSM/HSPA/LTE
  • RAM 1GB
  • GPU Adreno 308
  • Chipset Snapdragon 425, Quad-core 1.4GHz
  • Memori internal 8GB
  • Baterai 3000mAh
  • Sistem operasi Android 8.0 Oreo
  • Kamera belakang 8 MP.f/2.0, ¼.0”, 1.12 m, AF
  • Kamera depan 5MP, f/2.2, 1/5”, 1.12 m

5. Meizu C9

Meizu C9

HP murah berkualitas ini datang lagi dari produk China, Meizu C9 ini sudah dilengkapi dengan RAM 2GB yang membuat multitasking dan juga dukungan dari ROM hingga 16GB. Dan dibekali baterai sebesar 3100mAh. Harga yang dibanderol Rp 629.000,-

Back to Content ↑

Kelebihan dan Kekurangan Meizu C9

  • 5.1. Kelebihan Meizu C9

    Terdapat face unlock, desain yang elegan dan mewah, dibekali baterai sampai 3100mAh.

  • Back to Content ↑

  • 5.2. Kekurangan Meizu C9

    Tidak ada fingerprint, RAM 2GB, Memori internal 16GB.

  • Back to Content ↑

Spesifikasi Meizu C9

  • Layar 5.45 inch IGZO IPS LCD capacitive touchscreen 720x1440 piksel
  • Jaringan GSM/HSPA/LTE
  • Chipset Unisoc SC9832E quad-core 1.3GHz
  • GPU Mali-820
  • RAM 2GB
  • Memori Internal 16GB
  • Kamera belakang/Kamera depan 13 MP f/2.2/8MP f/2.2
  • Baterai 3100mAh
  • Sistem Operasi Android 8.0 Oreo

6. OPPO A5s

OPPO A5s

Yang pertama kita punya smartphone besutan OPPO tentunya berkualitas, OPPO A5s ini sudah dilengkapi dengan spesifikasi yang cukup baik. Dengan harga Rp1.699.000,- yang sudah dilengkapi chipset Helio P35 dan juga GPU PowerVR GE8320.

Tak hanya itu kualitas kamera dari OPPO A5s sudah dilengkapi dengan sistem dual camera dan juga kamera depan 8 MP.

Back to Content ↑

Kelebihan dan Kekurangan OPPO A5s

  • 6.1. Kelebihan Oppo A5s

    Mempunyai desain elegan dan mewah, dengan chipset MediaTek MT6765 yang gahar dan cepat, panel IPS yang mendukung resolusi HD+ 720x1520 piksel.

  • Back to Content ↑

  • 6.2. Kekurangan Oppo A5s

    Berbahan plastik, dan belum dilengkapi fast charging.

  • Back to Content ↑

Spesifikasi Oppo A5s

  • Chipset MediaTek MT6765 Helio P35, octa-core Processor
  • Layar S-IPS LCD capacitive touchscreen, 6,2 inch 720x1520 pixel
  • Jaringan GSM/HSPA/LTE
  • GPU PoweVR GE8320
  • RAM 2GB
  • Memori Internal 32GB
  • Kamera Dual Kamera 13 MP, f/2.2, AF 2 MP, f/2.4
  • Kamera depan 8 MP, f/2.0
  • Sistem Operasi Android 8.1 Oreo
  • Baterai 4230mAh

7. Xiaomi Redmi 8

Xiaomi Redmi 8

Handphone Xiaomi sudah dikenal sebagai salah satu Handphone asal pabrikan cina yang murah dan juga berkualitas.Xiaomi Redmi 8 ini sudah dibekali dengan spesifikasi yang sudah cukup baik untuk dipakai main game.

Dengan harga Rp1.629.000,- kamu sudah mendapatkan handphone dengan processor Snapdragon 439 dan juga RAM 3GB.

Back to Content ↑

Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 8

  • 7.1. Kelebihan Xiaomi Redmi 8

    Dari desain handphone ini dibilang mewah dan estetik loh, dan performa kamera terbaik dikelasnya, tak hanya itu baterai yang besar dan pengisian daya yang cepat atau fast charging.

  • Back to Content ↑

  • 7.2. Kekurangan Xiaomi Redmi 8

    Chipset Snapdragon yang masih seri 400, dan belum dilengkapi Adapter QC 3.0.

  • Back to Content ↑

Spesifikasi Xiaomi Redmi 8

  • Chipset Qualcomm SDM439 Snapdragon 439
  • GPU Adreno 505
  • RAM 3GB
  • Memori Internal 32GB
  • Kamera belakang dual camera 12 MP, f/1.8, 1/1.55”, 14m, Dual Pixel PDAF 2 MP, (depth)
  • Kamera depan 8 MP, f/2.0, 1/4", 1.12m
  • Sistem operasi Android 9.0 Pie
  • Baterai 5000mAh
  • Jaringan GSM/HSPA/LTE
  • Layar IPS LCD capacitive touchscreen, 6.22 inch 720x1520 pixel

Bagaimana, apakah ada salah satu dari Hp murah di atas yang sesuai dengan kebutuhan Anda? Sekian, Terima Kasih dan Semoga Bermanfaat!